Kamis, 21 November 2013

Internet Sehat


Banyaknya fenomena tindak kejahatan dan perilaku kriminal yang menjelajah melalui jaringan sosial membuat internet sudah semakin parah. Terlalu umbarnya dalam pemberian identitas dan ketidakwaspadaan kita dalam jejaring sosial dapat membuat kejahatan itu semakin beraksi lebih hebat dan lebih canggih. Itu yang membuat semua internet menjadi tidak sehat lagi. Lalu apa sih sebenarnya internet sehat itu?

Internet sehat adalah sebuah gerakan untuk meminimalisir kejahatan yang sekarang sudah sering terjadi di internet. Berikut adalah beberapa tips dari berinternet sehat:
  • Jika bertemu teman chat sebaiknya ditempat umum. Ini bisa mencegah terjadinya penculikan
  • Batasi pemberian info pribadi. Info pribadi dapat membuat petindak kriminal semakin mudah untuk menemukan kita dan apapun yang kita lakukan.
  • Jangan mengakses konten ilegal. Konten ilegal dapat membuat kita semakin menjadi 'maling' karena terjadi pemalsuan yang dapat merugikan perusahaannya sendiri.
  • Akseslah situs-situs yang baik. Sebagai contoh: situs yang dapat memberi sarana pembelajaran.
  • Dampingi oleh Orang Tua atau Orang Dewasa. Hal ini dapat membuat kita terhindar dari kejanggalan-kejanggalan dalam berinternet
Untuk lebih jelasnya, bisa diliat di video ini:


Dari tips-tips itu, marilah kita selalu berinternet sehat agar hidup kita mengarah pada hidup yang positif.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar